Contoh Tata Tertib Upacara Pembukaan MOS
Setelah diadakannya penerimaan siswa baru, tentu akan diadakan Masa Orientasi Siswa (MOS) sebagai bentuk perkenalan antara peserta didik baru dengan warga sekolah atau Madrasah. Nah dalam pelaksanaan biasanya diawali dengan Mengadakan Upacara. Nah berikut ini akan saya share contoh tata tertib upacara MOS yang biasa diterapkan disekolah. Perlu kita ketahui bahwa contoh ini bukanlah format baku, Jadi anda bisa dengan udah mengeditnya sesuai dengan kebutuhan di Sekolah. Oleh karena itu mohon maaf jika ada kekurangan dalam postingan kali ini. Semoga bermanfaat.
1. MASING-MASING BARISAN DISIAPKANBaca Juga Contoh surat peringatan kepada siswa
2. PEMIMPIN UPACARA MEMASUKI LAPANGAN UPACARA
3. PENGHORMATAN KEPADA PEMIMPIN UPACARA OLEH REGU YANG PALING KANAN
4. LAPORAN
5. PEMBINA UPACARA BERSERTA ROMBONGAN MEMASUKI LAPANAGAN UPACARA
6. PENGHORMATAN UMUM KEPADA PEMBINA UPACARA
7. LAPORAN PEMIMPIN UPACARA KEPADA PEMBINA UPACARA
8. PENGIBARAN BENDERA MERAH PUTIH
9. MENGHENINGKAN CIPTA
10. PEMBACAAN TEKS PANCASILA OLEH PEMBINA UPACARA
11. PEMBACAAN PEMBUKAAN UUD 1945
12. IKRAR PELAJAR
13. AMANAT SEKALIGUS MERESMIKAN PEMBUKAAN MOS MTs –MA AL-FATA OLEH PEMBINA UPACARA
14. DO’A
15. LAPORAN
16. PENGHORMATAN UMUM
17. PEMBINA UPACARA BESERTA ROMBONGAN MENINGGALKAN LAPANGAN UPACARA
18. PENGHORMATAN KEPADA PEMIMPIN UPACARA
19. PENGUMUMAN
20. BARISAN DAPAT DIBUBARKAN